Pulau Bali Sandang Tujuh Predikat Sudah Mendunia, Apa Saja Itu?

DENPASAR, MENITINI-Bali sebagai destinasi wisata dunia baik wisata alam maupun budaya mudah dikenal oleh masyarakat. Namun siapa sangka, Bali yang cepat dikenal tersebut juga dipengaruhi oleh beberapa julukan yang juga sudah mendunia. 

Bali memiliki banyak julukan, mulai dari Pulau Dewata, Pulau Seribu Pura, Bali Dwipa, The Island of Beautiful in the world dan sejumlah predikat lainnya yang memiliki makna dan sejarah sebagai identitas Bali.

Bali merupakan wilayah kepulauan di Indonesia dengan ibukota provinsi bernama Denpasar. Bali menjadi primadona pariwisata yang telah terkenal hingga ke mancanegara. Alam yang sangat indah, bagaikan serpihan surga yang jatuh ke bumi. Masyarakat Bali juga dikenal ramah dan sangat bteguh pada ajaran leluhur dan begitu setia menjaga kearifan budaya lokal.

BACA JUGA:  Wamenparekraf: Sektor Parekraf Harus jadi Pelopor Kesetaraan Gender

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *