
Anggota Polisi Polda Bali Didorong Oleh WNA Saat Tilang
DENPASAR, MENITINI.COM-Seorang anggota polisi dari Polda Bali bernama Aiptu Puji Santoso didorong oleh seorang WNA yang belum diketahui identitas lengkap dan asalnya. Video itu beredar luas di platform media sosial dan sangat viral sehingga wibawa hukum di Indonesia sungguh tercoreng. Kabid Humas Polda Bali Kombes Pol Jansen Avitus Panjaitan saat dikonfirmasi, Senin (18/9/2023) membenarian jika…