Miss Global Asal Estonia Tuduh Polisi di Bali Habiskan Uang Turis saat Ditilang

Diungkapkanya, meski Valeria sudah minta maaf tapi perlu dipanggil untuk dimintai klarifikasi terkait komentar Polisi korupsi. “Dia dipanggil karena dia bilang polisi korupsi,” ungkap Kombes Syamsi kepada wartawan. Kombes Syamsi enggan mengungkap sangsi apa yang akan diberikan kepada perempuan bule itu. Ia berdalih yang harus dilakukan adalah minta klarifikasi dari yang bersangkutan.

“Penindakan polisi harus dilakukan kepada siapapun. Mau orang lokal atau orang asing sama ditindak. Seseorang ditilang karena melakukan pelanggaran. Nanti sangsinya apa, saya belum bisa mengatakannya saat ini,” tegasnya. M-006

BACA JUGA:  Terbukti Pungli, Korsatpel Dwi Jati Divonis Tujuh Tahun Penjara

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *