Imigrasi Ngurah Rai Ancam Deportasi WN Ukraina Pelaku Pengeroyokan di Kuta Utara

DENPASAR-MENITINI – Kepala Kantor Wilayah Hukum dan HAM Bali Jamaruli Manihuruk menegaskan, pihaknya sudah menurunkan tim terkait dengan beredarnya video pengeroyokan yang dilakukan oleh sejumlah warga negara asing di wilayah Kecamatan Kuta Utara Kabupaten Badung, Kamis (3/2/2022). Setelah video pengeroyokan beredar di media sosial, Jamaruli langsung memerintahkan timnya untuk turun melakukan penyelidikan. Tim Intelijen dan…

Selengkapnya
Pendapatan Negara Bukan Pajak


Tahun 2021, Imigrasi Sumbangkan Penghasilan Negara Rp 1,4 Triliun dari Sektor PNBP

JAKARTA, MENITINI-Sepanjang tahun 2021 Imigrasi menyumbangkan penghasilan Negara sebesar Rp1.421.429.862.486 dari sektor non pajak (PNBP). Jumlah tersebut naik  6,16% dibandingkan tahun 2020. “Sebuah pencapaian yang patut diapresiasi mengingat masih Pandemi Covid-19 yang menyebabkan penurunan signifikan dari statistik layanan keimigrasian tahun 2021,” kata Pramella Yunidar Pasaribu, Direktur Izin Tinggal Keimigrasian sekaligus Ketua Hari Bhakti Imigrasi (HBI)…

Selengkapnya
M Paspor dan Cekal Online

M-Paspor dan Cekal Online Dua Aplikasi Baru Direktorat Jenderal Imigrasi

JAKARTA, MENITINI – Menteri Hukum dan HAM RI, Yasonna H. Laoly mengimbau para insan Imigrasi untuk ambil bagian dalam percepatan transformasi digital melalui peningkatan literasi digital. Hal tersebut disampaikan dalam amanatnya sebagai inspektur upacara pada Upacara Peringatan Hari Bhakti Imigrasi (HBI) ke-72 yang digelar secara hybrid di Graha Pengayoman Kemenkumham, Jakarta Selatan, Kamis (27/1/2022).  “Jangan…

Selengkapnya
DMDGdideportasi dari Bali

Buka Bisnis Tanpa Ijin, Lansia Belanda Diusir Dari Bali

SINGARAJA-MENITINI – Seorang WNA asal Belanda berinisial DMDG dideportasi dari Bali. Wanita kelahiran 5 Juni 1964 itu pergi dari Indonesia melalui Bandara Internasional Soekarno Hatta pada Minggu (23/1/2022). Pendeportasian itu dilakukan oleh Kantor Imigrasi Kelas II TPI Singaraja. Kepala kantor Imigrasi Kelas II TPI Singaraja, Nanang Mustofa mengatakan DMDG dideportasi berdasarkan pasal 75 ayat 1 UU No. 6…

Selengkapnya

Imigrasi Ngurah Rai sudah Bisa Menggunakan Aplikasi M-Paspor

DENPASAR, MENITINI– Nantinya masyarakat hanya perlu mengunggah berkas persyaratan dan memilih kantor imigrasi serta jadwal kedatangan yang diinginkan. Masyarakat juga dapat melakukan reschedule pada H-1 jika terdapat perubahan jadwal kedatangan. Selanjutnya, masyarakat juga bisa melakukan pembayaran secara online melalui beberapa marketplace, bank, kantor pos dan mini market. Setelah dokumen diunggah, masyarakat perlu melakukan pembayaran maksimal…

Selengkapnya