Image
Komisi I DPRD Provinsi Maluku mengelar rapat dengan Tim Pemekaran DOB

Komisi I DPRD Maluku Minta Tim DOB Sampaikan Kesiapan Pemekaran

“Perjuangan ini terus kami lakukan sampai saat ini,”kata Rumra, ketika memimpin rapat.

Kandidat anggota DPR RI mengaku, rapat yang digelar untuk mengecek kesiapan calon DOB, soal kebijakan Bupati dan DPRD.”Jadi kita minta tim pemekaran sampaikan kesiapan pemekaran. Apakah sikap Bupati dan dewan seperti apa. Apakah sudah memenuhi syarat atau belum,”Ingat dia.

Berdasarkan paparan tim pemekaran, sebagian calon DOB belum di restui oleh Bupati dan DPRD setempat. Seperti sejumlah calon DOB di Kabupaten Maluku Tengah dan Kabupaten Kepulauan Tanimbar.

Calon DOB, yakni Provinsi Malra Raya, Kabupaten Lease, Kabupaten Kepulauan Terselatan, Kabupaten Wakate dan Gorom, Kota Bula, Kabupaten Kei Besar, Kabupaten Aru Perbatasan, Kabupaten Tanimnar Utara, Kabupaten Serut Raya, Kabupaten Jazirah Leihitu, Kabupaten Tala Batai, Kabupaten Buru Kayeli, Kota Kepulauan Huamual, Kawasan Khusus Kota Banda, dan KabupatenTanimbar Utara. (M-009)

BACA JUGA:  Tiga Desa di Sekotong Kembali Diterjang Banjir, Begini Kondisinya

Berita Terkait

85 Ribu Siswa Kota Denpasar Nyanyikan Lagu ‘Cinta, Bangga, Paham Rupiah’ Hingga Pecahkan Rekor MURI

DENPASAR,MENITINI.COM-Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional, tanggal 2 Mei 2024, Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali mencatatkan rekor…

ByByRedaksiMei 3, 2024

WWF Peluang bagi Bali untuk Dikukuhkan Sebagai Pariwisata Regeneratif 

DENPASAR, MENITINI.COM-Akademisi dan Ketua Program Doktor Ilmu Pariwisata Universitas Udayana (Unud) Prof. Dr. Nyoman Sunarta mengatakan, ajang World…

ByByA NMei 3, 2024

Kepala Stasiun RRI Ambon Resmi Dinakhodai Budi Nugroho 

AMBON, MENITINI.COM- Drs. Budi Nugroho dipercayakan menakhodai Stasiun Radio Republik Indonesia (RRI), setelah dilangsungkan serahterima jabatan (Sertijab), Kamis…

ByByadminMei 3, 2024

Presiden Jokowi ‘Melali’ ke Lombok Epicentrum Mall, Pengunjung Histeris

MATARAM,MENITINI.COM – Presiden Joko Widodo (Jokowi) melali (jalan jalan) ke Lombok Epicentrum Mall (LEM), Kota Mataram Rabu malam (1/5/2024).…

ByByRedaksiMei 3, 2024