Satgas Flobamora Bali Kecam Sejumlah Oknum Yang Ngaku Sesepuh 

DENPASAR,MENITINI.COM-Pernyataan Hilarius Mali dan Emanuel Dewata Oja yang mengklaim diri sebagai sesepuh NTT di Bali dan meminta  Satgas Flobamora Bali hingga ke unit-unitnya dibubarkan, dikecam keras Satgas Flobamora Bali.  Ketua Satgas Flobamora Bali Marthen Rowa Kasedu, Ketua Satgas Ikatan Keluarga Manggarai Bali (IKMB) sekaligus penggagas Satgas Flores Agustinus Bugis, Ketua Satgas Flores Robertus Corly dan…

Selengkapnya

Kuasa Hukum Ini Curiga, Ada Oknum Tertentu Bermain Tanahnya di Kampung Bugis

DENPASAR,MENITINI.COM-Siti Sapura alias Ipung menduga ada oknum-oknum tertentu bersekongkol  mengambil tanah miliknya di kawasan Kampung Bugis, Kelurahan Serangan, Denpasar Selatan. Hal ini baru diketahui tak lama setelah ia menutup jalan yang dibangun di atas tanah miliknya. “Jujur saya kaget, saya baru tahu lho, pasca tanggal 9 Maret 2022 saya menutup jalan, salah satu prajuru desa…

Selengkapnya

Pemprov Bali – BNPB Gelar Pemutakhiran Rekon Gempa dan Tsunami Jelang GPDRR 2022

DENPASAR,MENITINI.COM-Pemerintah Provinsi Bali bersama Pemerintah Kabupaten Badung dan BNPB memutakhirkan rencana kontinjensi (rekon) gempa bumi dan tsunami. Rekon bertujuan menyiapkan penyelenggaraan Global Platform for Disaster Risk Reducation (GPDRR) ke-7 yang akan digelar 23 – 28 Mei 2022 mendatang. Pemutakhiran renkon ini dibahas dalam workshop yang berlangsung di Bali pada 14 – 18 Maret 2022. Rekon…

Selengkapnya
Kebut vaksin booster

Dua Kabupaten di Bali Capaian Boster Terendah, Buleleng Kejar Target hingga 40% dalam Sepekan ke Depan

DENPASAR, MENITINI-Pemprov Bali merilis dua kabupaten di Bali dengan capaian vaksinasi boster terendah di bawah 30% yakni Kabupaten Jembrana dan Buleleng. Akibatnya, Pemkab Buleleng mengejar target dengan melibatkan semua komponen yang ada mulai dari TNI, Polri, desa adat, lembaga pendidikan, organisasi sosial dan keagamaan. Ini dilakukan untuk mengejar capaian target vaksinasi booster yang telah ditetapkan….

Selengkapnya

Kabar Duka, Personel Official Tim Persikabo Meninggal di Puncak Gunung Batur

DENPASAR,MENITINI.COM– Kabar duka datang dari tim sepak bola Tira Persikabo. Salah satu personel official timnya, Ihya Nurudin Zain (43), saat melakukan pendakian di Gunung Batur, Kintamani, Bangli, Selasa (15/3/2022) sekira pukul 07.20 wita. Diduga Ihya Nurudin Zain meninggal karena kelelahan serta mengalami gagal jantung saat sudah berada di lereng gunung Batur. Proses evakuasi jenazah Ihya…

Selengkapnya
Doa untuk Ukraina - Rusia

Doa Damai untuk Ukraina-Rusia Menggema di Taman Gong Perdamaian

DENPASAR, MENITINI.COM-Doa untuk perdamaian Ukraina-Rusia menggema dari Pulau Dewata. Ratusan aktivis perdamaian berkumpul dan melakukan doa bersama di Taman Gong Perdamaian Dunia di Desa Budaya Kertalangu, Kota Denpasar, Senin (14/3/2022) sore. Selain doa, acara ini juga diisi pembacaan puisi dan nyanyian dengan pesan perdamaian. Doa bersama ini diinisiasi oleh Ida Rsi Wisesanatha, pendiri organisasi Gema…

Selengkapnya

Izin Tinggal Lewat Dua Tahun, WNA Nigeria Tunggu Deportasi

BADUNG,MENITINI.COM-Bidang Intelijen dan Penindakan Keimigrasian (Inteldakim) Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai mendapatkan informasi dari masyarakat bahwa ada seorang WNA akan melakukan perjalanan domestik rute Jakarta-Denpasar menggunakan maskapai Lion Air JT3204. Selain itu, WNA yang diketahui bernama Emmanuel Ebuka Amanambu, asal Nigeria itu juga diduga menggunakan hasil tes PCR palsu serta izin tinggal…

Selengkapnya

Boster di Bali Lampaui Target

DENPASAR, MENITINI.COM-Permintaan Menko Marvest Luhut Binsar Pandjaitan agar Bali menggenjot boster pasca penerapan bebas karantina di Bali terbukti. Saat itu Luhut meminta agar Bali mempercepat boster hingga 30% dalam waktu sepekan. Sekretaris Satgas Penanganan Covid19 Bali Made Rentin saat dikonfirmasi Sabtu (12/3/2022) mengatakan, hingga saat ini vaksinasi boster di Bali sudah mencapai 32,12%. “Laporan sementara…

Selengkapnya

Di Gianyar, Petani Tewas Tersambar Petir

GIANYAR,MENITINI.COM-I Wayan Kliling (72) seorang petani dari Gianyar Bali ditemukan tewas, Kamis (10/03/2022) di pematang sawah, di Banjar Tengkulak Mas Desa Kemenuh Kecamatan Sukawati sekitar pukul 12.30 Wita saat hujan deras melada kawasan tersebut. Beberapa bagian tubuhnya terlihat seperti terbakar, diduga petani yang juga sebagai peternak bebek ini tewas disambar petir. Dari beberapa Informasi, seperti…

Selengkapnya
desa wisata pengelipuran

Desa Wisata Bisa Menjadi Lokomotif Ekonomi Baru

JAKARTA,MENITINI.COM– Desa wisata dianggap bisa menjadi lokomotif ekonomi baru. Selama 2021, peningkatkan kunjungan wisatawan ke desa wisata mencapai 30 persen.Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno  dalam diskusi virtual, Kamis (10/03/2022) mengatakan desa wisata akan terbentuk sebagai ekonomi baru, yang akan menjadi lokomotif untuk menciptakan lebih banyak peluang pekerjaan yang hilang selama pandemi. Sandi menjelaskan desa…

Selengkapnya