Dukung G20, Elemen Mahasiswa dan Kelompok PACE Gelar Seni Budaya

“Kami harap kegiatan ini terus berlanjut untuk mengajak generasi Bangsa ikut menumbuhkan rasa nasionalisme, mendukung kebijakan pemerintah, menjaga ketertiban dan keamanan menjelang Konfrensi G-20 di Bali,” katanya. 
Selain itu, kegiatan ini juga bertujuan untuk membangun sinergitas, statemen, dan dukung kebijakan pemerintah serta terciptanya kondusifitas kamtibmas menjelang pelaksanaan G-20 di Bali. Terpenting, nantinya adalah bisa membantu untuk membangkitkan perekonomian nasional di sektor pariwisata.
“Kami harap melalui kegiatan ini seluruh generasi bangsa bisa ikut menumbuhkan rasa Nasionalisme anak-anak Nusantara dari berbagai Suku yang ada di Bali, melalui berbagai bentuk aksi. Jika sebelumnya sudah dilaksanakn dengan kegiatan bersih-bersih Pantai, Bhakti Sosial pembagian sembako di panti asuhan, Pegelaran kesenian, orasi Kebangsaan dan malam kebersamaan Nusantara,” tandasnya. (M-008)

BACA JUGA:  TNI-Polri Bersinergi Amankan Rapat Pleno Rekapitulasi di Lanny Jaya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *