Image
Jasad Pria Ditemukan Terapung di Pantai Atuh Nusa Penida. (foto:ist)

Jasad Pria Ditemukan Terapung di Pantai Atuh Nusa Penida

Lokasi penemuannya berada di koordinat 8°47’49.51″S-115°36’18.02″T, yakni sebelah barat laut dari lokasi pertama terlihat yang berjarak 0.5 NM. Selanjutnya tim SAR gabungan mengevakuasi dan membawa menuju Pantai Karang Sari menggunakan jukung nelayan. 

Medan yang terjal mengakibatkan tidak bisa evakuasi melalui darat, sehingga jenasah dinaikan ke jukung. “Jukung tidak bisa merapat ke bibir pantai, sehingga 3 orang personil berenang menuju daratan untuk selanjutnya kembali ke jukung dengan membawa jenasah,” tuturnya. 

Pukul 10.50 Wita, mereka telah sandar dan jenasah di bawa menuju ke Rumah Sakit Gema Santi menggunakan Ambulance Rumah Sakit Gema Santi. Kini penyebab kematian korban masih dalam penyelidikan. M-007

BACA JUGA:  Festival Barong Bangkung Mapetuk Agung Banjar Sila Dharma Mengwitani, Dibuka Sekda Badung

Berita Terkait

Sampah Menumpuk dan Berserakan di Lahan Kosong Bukit Bintang Ungasan

BADUNG, MENITINI.COM – Untuk mengendalikan pembuangan sampah sembarangan di lahan kosong Bukit Bintang, LPM Desa Ungasan melakukan pengetatan pengawasan.…

ByByRedaksiMei 7, 2024

Sekretariat DPRD Badung Siapkan 675 Gram Emas Untuk PIN Anggota yang akan Dilantik

BADUNG, MENITINI.COM – Sebanyak 45 Anggota DPRD Badung 2024-2029 hasil Pileg 14 Februari 2024 telah ditetapkan oleh KPU Badung…

ByByRedaksiMei 7, 2024

Di Hari Jadi ke-20 Baladika Bali, Bupati Giri Prasta: Sekalipun Tak Sedarah Kita Saudara

BADUNG, MENITINI.COM-Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta yang juga selaku Ketua Dewan Pengawas Aliansi Angunggah Bali Shanti menghadiri…

ByByRedaksiMei 7, 2024

Politisi Golkar Ingatkan KPU dan Bawaslu, Biaya Pilkada Rendah Agar Generasi Muda Tertarik

DENPASAR, MENITINI.COM-Pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) di Bali selama ini telah berjalan sukses. Bahkan dalam pelaksanaanya, penyelenggara pemilu telah…

ByByEditorMei 7, 2024