Image
Suasana Di lokasi penemuan sosok mayat perempuan

Polisi Selidiki Motif dan Aktor Pembunuhan Sadis Perempuan Malang

Dia menyebutkan hingga saat ini jasad MAL yang diduga korban pemerkosaan dan pembunuhan ini masih berada di RSUD Masohi seraya menunggu persetujuan keluarga korban untuk dilakukan otopsi.

“Kalau dilihat dari kondisi korban, meninggalnya tak wajar. Kakinya diikat. Juga digantungi pemberat pada ikatan tersebut. Namun, saat ini masih dilakukan penyelidikan. Teman-teman dekatnya akan dimintai keterangan nantinya. Untuk jenazah korban masih di Rumah Sakit, kita masih menunggu koordinasi dengan keluarganya apakah akan dilakukan otopsi ataukah tidak,” terangnya.

MAL ditemukan tewas mengenaskan. Selain setengah telanjang karena tanpa celana dan hanya memakai baju kaos warna biru yang terangkat, wajahnya pun nyaris tak dikenal lantaran sudah hitam.

BACA JUGA:  Sidang Perdana Dugaan Korupsi, 5 Komisioner KPU Aru Digiring ke PN Ambon

Kaki sebelah kiri korban juga terikat dengan seutas tali. Diduga korban diperkosa sebelum dibunuh.

Jasad perempuan 16 tahun itu pertama kali dilihat Ali Yusri Renleew (20), dan Hardi Luanmase (24), dua pemuda RT 10, Kelurahan Letwaru, pada Selasa (8/3/) sekira pukul 18.00 WIT. Namun, karena takut, mereka baru melapor ke pihak Kepolisian dan jasad korban baru berhasil dievakuasi pada Rabu (9/3/2022). M-009

Berita Terkait

Kejati Bali Tangkap Tangan Oknum Bendesa, Diduga Lakukan Pemerasan Investasi

DENPASAR,MENITINI.COM-Tim Penyidik Kejaksaan Tinggi Bali melakukan tangkap tangan terhadap seorang oknum Bendesa Adat berinisial KR dan seorang pengusaha…

ByByadminMei 2, 2024

Kejati Bali Lakukan OTT Kasus Perizinan

DENPASAR,MENITINI.COM-Penyidik Kejaksaan tinggi (Kejati) Bali telah melakukan operasi tangkap tangan (OTT) dengan barang bukti mencapai Rp10 miliar. Kasus…

ByByRedaksiMei 2, 2024

RSU Bakti Rahayu Gandeng Sejumlah Lembaga Lakukan Aksi Amal Operasi Bibir Sumbing

AMBON, MENITINI.COM – Dalam rangka memperingati hari Buruh Internasional atau Mayday, Rumah Sakit Umum Bakti Rahayu bekerja sama…

ByByHE NMei 2, 2024

Di Mataram, Presiden Jokowi Gowes Sepeda Bambu

MATARAM,MENITINI.COM-Presiden Joko Widodo (Jokowi) menikmati Rabu pagi, 1 Mei 2024 dengan bersepeda di Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara…

ByByRedaksiMei 2, 2024
Polisi Selidiki Motif dan Aktor Pembunuhan Sadis Perempuan Malang | Laman 2 dari 2 | Berita Menitini