Gempa Susulan di Kabupaten Tuban Capai 58 Kali

JAKARTA,MENITINI.COM-Gempa kembali mengguncang Kabupaten Tuban, Jawa Timur, pada Jumat (22/3) sore, pukul 15.52 WIB. Gempa susulan kali ini berkekuatan M6,5 atau lebih besar dari sebelumnya yakni M6,0. Guncangan juga meluas hingga dirasakan di Kota Surabaya. Gempa ini berpusat di laut dengan titik episentrum 5.74 LS dan 112.32 BT dengan kedalaman 10 Km. Laporan yang diterima…

Selengkapnya

Gempa Tuban Sebabkan 143 KK Terdampak

TUBAN,MENITINI.COM-Gempa yang terjadi dan berpusat di Kabupaten Tuban, Jawa Timur pada hari Jumat (23/3), menyebabkan 143 kepala keluarga terdampak di wilayah Jawa Timur. Berdasarkan laporan yang dirangkum oleh Pusat Pengendalian Operasi (Pusdalops) BNPB hingga Sabtu (23/3) pukul 00.20 WIB, rincian kepala keluarga terdampak ialah Kabupaten Tuban 10 kepala keluarga, Kabupaten Gresik 130 kepala keluarga, Kabupaten…

Selengkapnya

Kemenhub Jalin MoU dengan BASARNAS Dan BMKG

TUBAN, MENITINI.COM –  Direktur Navigasi Penerbangan Dirjen Perhubungan Udara Kemenhub,  Asri Santosa menegaskan, sebagai pintu masuk dan keluar manusia dan barang, faktor keamanan bandara menjadi prioritas. Apalagi Bandara Ngurah Rai menjadi etalase Indonesia. Bila Bali mampu memberikan kesiapsiagaan dan keamanan, maka menjadi contoh bagi bandara lain.    Berangkat dari pemikiran itu, Dirjen Perhubungan Udara Kemenhub…

Selengkapnya