Image
Ragil Mahardika

Mengenal Car Seat dalam Video Ragil untuk Fuji dan Gala

Beda Tipe Sesuai Kelompok Usia

Mengingat proses tumbuh kembang anak sangat pesat, tipe car seat juga berbeda sesuai tahapan tumbuh kembang anak. American Academy of Pediatrics (AAP) membagi menjadi 4 tipe car seat:

  • Car seat menghadap belakang (Rear-facing dan rear-facing convertible) untuk bayi dan anak kurang dari 3 tahun.
  • Car seat menghadap depan (Forward-facing convertible dan forward-facing dengan harness) untuk anak usia 3-5 tahun. Ketika mereka mampu duduk sendiri dengan stabil, maka dapat beralih dari jenis convertible ke jenis harness.
  • Booster untuk anak usia sekolah yang telah melampaui batas tinggi dan berat pada tipe forward-facing. Booster diletakkan pada kursi penumpang belakang. Bentuknya seperti bantalan peninggi untuk memantapkan posisi anak pada seat belt bawaan mobil.
  • Seat belt untuk anak usia sekolah >13 tahun. Ketika anak tingginya sudah melebihi 150 cm atau berpostur besar, anak dapat menggunakan seat belt bawaan mobil dan duduk pada kursi depan seperti penumpang dewasa. Pada beberapa kondisi mungkin perlu menggunakan ekstensi.
BACA JUGA:  Anjungan Cerdas Rambut Siwi Bakal Miliki Sirkuit Road Race

Untuk memudahkan konsumen, sebagian besar produsen sudah mencantumkan tabel berat dan tinggi badan yang sesuai pada tiap jenis. Jangan lupa untuk memperhitungkan posisi dan panjang kaki anak. Tidak perlu ragu untuk berganti pada tahap berikutnya jika sudah tidak sesuai.

Berita Terkait

Presiden Jokowi Apresiasi Pameran Periklindo Electric Vehicle Show Tahun 2024

JAKARTA,MENITINI.COM-Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan peninjauan pameran kendaraan listrik Periklindo (Perkumpulan Industri Kendaraan Listrik Indonesia) Electric Vehicle Show…

ByByRedaksiMei 6, 2024

Anjungan Cerdas Rambut Siwi Bakal Miliki Sirkuit Road Race

JEMBRANA,MENITINI.COM-Bupati Jembrana I Nengah Tamba  menjadikan Gumi Makepung sebagai kota barometer otomotif di Bali. Itulah sebabnya, Pemerintah Kabupaten…

ByByRedaksiApr 14, 2024

Jelang Lebaran 2024, BRI Finance Permudah Akses Pembiayaan Kendaraan Bermotor

JAKARTA,MENITINI.COM-Menyambut momen Hari Raya Idul Fitri Tahun 2024, PT BRI Multifinance Indonesia (BRI Finance) meluncurkan program “Promosi Pembiayaan Kendaraan”. Program…

ByByRedaksiApr 8, 2024

Komunitas Matic Kymco Jembrana Gelar Anniversary ke-6

JEMBRANA,MENITINI.COM-Komunitas penggemar motor matic  yang terhimpun dalam Kymco Jembrana Community memperingati hari ulang tahun ke-6 bertempat di Terminal…

ByByRedaksiMar 4, 2024