logo-menitini

Prambanan Shiva Festival Perkuat Candi Prambanan sebagai Destinasi Wisata Religi Unggulan

Prambanan Shiva Festival Perkuat Candi Prambanan sebagai Destinasi Wisata Religi Unggulan
Prambanan Shiva Festival Perkuat Candi Prambanan sebagai Destinasi Wisata Religi Unggulan. (Foto: Kemenpar)

Dalam kegiatan tersebut, Wamenpar Ni Luh turut didampingi Deputi Bidang Pemasaran Kemenpar Ni Made Ayu Marthini, Asisten Deputi Bidang Event Nasional Ni Komang Ayu Astiti, Direktur Utama Badan Otorita Borobudur Agustin Peranginangin, serta Wakil Menteri Kebudayaan Giring Ganesha.

Kunjungi Desa Wisata

Di sela agenda Prambanan Shiva Festival, Wamenpar Ni Luh juga melakukan kunjungan ke sejumlah desa wisata di Yogyakarta. Salah satunya Kampung Wisata Purbayan, Kota Yogyakarta, untuk melihat langsung arsitektur tradisional khas Keraton Yogyakarta serta proses pembuatan kerajinan perak dan batik.

BACA JUGA:  Pelabuhan Benoa Diproyeksikan Jadi Gerbang Utama Wisata Pesiar, Puluhan Ribu Wisatawan Berkualitas Masuk Bali 2026

Pada Minggu (18/1/2026), kunjungan dilanjutkan ke Desa Wisata Hargotirto, Kabupaten Kulonprogo. Di desa tersebut, Ni Luh meninjau sentra produksi gula semut dan batik yang menjadi bagian dari penguatan ekonomi kreatif berbasis desa wisata.*

  • Editor: Daton
Iklan

BERITA TERKINI

OLAHRAGA

PERISTIWA

NASIONAL

DAERAH

HUKUM

POLITIK

LINGKUNGAN

Di Balik Foto

BERITA TERKINI

Indeks>>