logo-menitini

Hakordia 2025, Kejati Kepri Umumkan Capaian Penanganan Kasus Korupsi Sepanjang Tahun

Kejati Kepri Umumkan Capaian Penanganan Kasus Korupsi Sepanjang Tahun
Kejati Kepri Umumkan Capaian Penanganan Kasus Korupsi Sepanjang Tahun

TANJUNGPINANG,MENITINI.COM – Memperingati Hari Antikorupsi Sedunia (Hakordia) 2025, Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau (Kejati Kepri) merilis capaian kinerja penanganan perkara tindak pidana korupsi sepanjang Januari hingga Desember 2025. Laporan ini disampaikan pada Senin (8/12/2025) sebagai bentuk transparansi publik serta pelaksanaan tugas sesuai amanat Undang-Undang Kejaksaan.

Dalam pemaparannya, Kejati Kepri merinci capaian penanganan kasus korupsi baik di tingkat Kejati maupun pada seluruh Kejaksaan Negeri dan Cabang Kejaksaan Negeri di wilayah Kepri.

BACA JUGA:  Peserta Magang Asal Jembrana Meninggal di Malaysia, Jenazah Dipulangkan ke Bali

Penanganan di Bidang Pidsus Kejati Kepri

Selama 2025, Bidang Tindak Pidana Khusus Kejati Kepri menangani: 6 penyelidikan, 9 penyidikan, dan 15 pra-penuntutan

Secara keseluruhan, termasuk jajaran Kejari dan Cabjari, tercatat: 39 penyelidikan, 42 penyidikan, 45 pra-penuntutan, 56 penuntutan, dan 38 eksekusi badan/orang.

Iklan

BERITA TERKINI

OLAHRAGA

PERISTIWA

NASIONAL

DAERAH

HUKUM

POLITIK

LINGKUNGAN

Di Balik Foto

BERITA TERKINI

Indeks>>