logo-menitini

Usman Kansong Minta Etos Budaya Maritim Indonesia harus Diperkuat Lagi

USMAN KANSONG
Usman Kansong. (foto: detik.com/rolan)

DENPASAR, MENITINI.COM-Dirjen Komunikasi dan Informasi Publik Kementerian Komunikasi dan Informasi Usman Kansong meminta agar generasi muda Indonesia memperkuat dan mempertegas etos budaya maritim yang merupakan warisan budaya yang adiluhung yang dimiliki Indonesia. Hal ini disampaikan Usman Kansong saat tampil dalam orasi budaya di hadapan kurang lebih 300 anggota Forum Komunikasi Tite Hena di Sanur Bali, Minggu (27/2/2022) malam.

BACA JUGA:  Presiden Prabowo Minta Percepatan Pembangunan Fasilitas Negara di IKN
Iklan

BERITA TERKINI

OLAHRAGA

PERISTIWA

NASIONAL

DAERAH

HUKUM

POLITIK

LINGKUNGAN

Di Balik Foto

BERITA TERKINI

Indeks>>