logo-menitini

Bali Jadi Pilot Project Bebas Karantina di Indonesia

Kepala BNPB Tinjau Kesiapan Karantina di Bali
Kepala BIN Daerah Bali Brigjen Pol Hadi Purnomo memantau langsung proses vaksinasi Boster perdana di Bali, Rabu (12/1/2022). Foto Dokumen)

Pihaknya berharap, keputusan itu benar-benar bisa terlaksana. Mengingat selama ini, salah satu yang menjadi hambatan bagi wisatawan untuk datang ke Bali adalah adanya kebijakan karantina. “Untuk kesiapan Bali, sebenarnya sudah sangat siap. Salah satunya vaksinasi masyarakat di Bali untuk tahap dua sudah mendekati 100 persen dari target. Bahkan, sebagian masyarakat Bali sudah mendapat vaksin booster,” imbuhnya.

BACA JUGA:  Presiden Prabowo Kumpulkan Menteri dan Pimpinan DPR, Bahas Pemulihan Pascabencana di Sumatra

Pihaknya juga menyebutkan, untuk usaha pariwisata Bali khususnya akomodasi, saat ini sebagian besar sudah dilakukan verifikasi. “Dari verifikasi CHSE, verifikasi karantina, sampai verifikasi bubble. Untuk daya tarik wisata, juga sudah terverifikasi CHSE dan sudah menerapkan aplikasi PeduliLindungi,” tandasnya.

Iklan

BERITA TERKINI

OLAHRAGA

PERISTIWA

NASIONAL

DAERAH

HUKUM

POLITIK

LINGKUNGAN

Di Balik Foto

BERITA TERKINI

Indeks>>