logo-menitini

Seputar TB Tulang Penghambat Karya Pak Habibie

habibie
TB tulang dan Pak Habibie - habibiecenter

Fokus infeksi TB berawal dari paru-paru. Lama dikenal sebagai penyakit yang menggerogoti tubuh, TBC benar adanya beresiko terhadap organ tubuh keseluruhan, termasuk tulang. Saat terjadi penyebaran keluar paru, diagnosis berubah menjadi Tuberkulosis ekstrapulmoner (EPTB). Salah satu bentuk TBEP yang paling umum adalah TB tulang. Tulang-tulang panjang dan tulang belakang paling sering menjadi sasaran bersarangnya bakteri TB. Nah, jika Anda terdiagnosis dengan TB tulang, umumnya Anda juga mengidapnya pada tulang belakang Anda. Masih ingat film Habibie Ainun yang pertama? Alm. Pak Habibie juga menderita TB tulang lho! Infeksi yang terjadi pada beliau menunjukkan TB tidak pandang umur, secara beliau saat itu masih berusia 21 tahun. Namun mantan presiden RI yang akrab dipanggil eyang ini berhasil sembuh sempurna walau perjuangannya berat.

BACA JUGA:  Mengenal Perbedaan Flu Singapura dan Pilek Biasa
Iklan

BERITA TERKINI

OLAHRAGA

PERISTIWA

NASIONAL

DAERAH

HUKUM

POLITIK

LINGKUNGAN

Di Balik Foto

BERITA TERKINI

Indeks>>

Menitini.com adalah portal berita yang menyajikan informasi terkini seputar Bali dan Indonesia. Kami menghadirkan berita-berita Lingkungan, Pariwisata, nasional, politik, ekonomi, olahraga, pariwisata, hingga isu lokal Bali secara cepat, akurat, secara elegan, berimbang dan antihoax. 

Alamat Redaksi:

Jalan Gatot Subroto 2 No. 11A Denpasar, Bali

Telepon: +62 87897468777

  • Email: redaksi.menitini@gmail.com
  • redaksi@menitini.com

Member of Serikat Media Siber Indonesia Provinsi Bali

Menitini.com adalah portal berita yang menyajikan informasi terkini seputar Bali dan Indonesia. Kami menghadirkan berita-berita Lingkungan, Pariwisata, nasional, politik, ekonomi, olahraga, pariwisata, hingga isu lokal Bali secara cepat, akurat, secara elegan, berimbang dan antihoax. 

Alamat Redaksi:

Jalan Gatot Subroto 2 No. 11A Denpasar, Bali

Telepon: +62 87897468777

  • Email: redaksi.menitini@gmail.com
  • redaksi@menitini.com

Member of Serikat Media Siber Indonesia Provinsi Bali