logo-menitini

Rusia Dikabarkan Minta Bantuan Militer dari China

Tentara Ukraina ambil alih tank Rusia di dekat ibu kota Kiev
Tentara Ukraina ambil alih tank Rusia di dekat ibu kota Kiev (dokumen: REUTERS/Thomas Peter)

Washington Post mengabarkan para pejabat AS itu tidak menyebut lebih lanjut jenis persenjataan yang diminta Rusia kepada China ataupun bagaimana respons China.


Sementara laporan CNN yang mengutip seorang pejabat senior AS, yang juga enggan disebut namanya, menyebut bahwa salah satu bantuan militer yang diminta Rusia kepada China berupa pesawat tak berawak atau drone.

CNN dalam laporannya menyebut bantuan militer dari China kepada Rusia bisa saja membalikkan cengkeraman militer Ukraina yang masih dimiliki atas wilayahnya.
Secara terpisah, laporan New York Times yang mengutip sejumlah sumber anonim menyebut bahwa Rusia juga meminta bantuan ekonomi kepada China, untuk menghadapi sanksi-sanksi yang dijatuhkan negara-negara Barat terkait aksi militernya ke Ukraina.

Dewan Keamanan Nasional pada Gedung Putin menolak mengomentari laporan ini. Otoritas Rusia juga belum memberikan komentarnya.

BACA JUGA:  Trump Ultimatum Rusia: 50 Hari Menuju Damai atau Dikenai Tarif 100 Persen

Sumber: Detik.com

Editor: Ton



BERITA TERKINI

OLAHRAGA

PERISTIWA

NASIONAL

DAERAH

HUKUM

POLITIK

LINGKUNGAN

Di Balik Foto

BERITA TERKINI

Indeks>>

Menitini.com adalah portal berita yang menyajikan informasi terkini seputar Bali dan Indonesia. Kami menghadirkan berita-berita Lingkungan, Pariwisata, nasional, politik, ekonomi, olahraga, pariwisata, hingga isu lokal Bali secara cepat, akurat, secara elegan, berimbang dan antihoax. 

Alamat Redaksi:

Jalan Gatot Subroto 2 No. 11A Denpasar, Bali

Telepon: +62 87897468777

  • Email: redaksi.menitini@gmail.com
  • redaksi@menitini.com

Member of Serikat Media Siber Indonesia Provinsi Bali

Menitini.com adalah portal berita yang menyajikan informasi terkini seputar Bali dan Indonesia. Kami menghadirkan berita-berita Lingkungan, Pariwisata, nasional, politik, ekonomi, olahraga, pariwisata, hingga isu lokal Bali secara cepat, akurat, secara elegan, berimbang dan antihoax. 

Alamat Redaksi:

Jalan Gatot Subroto 2 No. 11A Denpasar, Bali

Telepon: +62 87897468777

  • Email: redaksi.menitini@gmail.com
  • redaksi@menitini.com

Member of Serikat Media Siber Indonesia Provinsi Bali