Berantas Judi Online, Pemerintah Segera Bentuk Gugus Tugas Terpadu

JAKARTA,MENITINI.COM-Pemerintah akan membentuk Gugus Tugas (Task Force) Terpadu untuk memberantas judi online. Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi menyatakan satgas terpadu itu ditargetkan akan mulai bekerja dalam satu pekan ke depan. “Satu minggu ini akan diputuskan langkah-langkah pembentukan task force (gugus tugas) terpadu dalam rangka pemberantasan judi online,” jelasnya usai mengikuti Rapat Internal mengenai…

Selengkapnya

Kapolda Bali Terima Kunjungan Komisi III DPR RI

DENPASAR,MENITINI.COM-Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Bali, Irjen Pol Ida Bagus Kd Putra Narendra, S.I.K., M.Si., didampingi oleh Wakapolda Bali Brigjen.Pol.Dr. I Gusti Kade Budhi Harryarsana, S.I.K., S.H., M.Hum., serta Pejabat Utama Polda Bali menerima Kunjungan Kerja Reses Komisi III DPR RI Masa Persidangan I Tahun Sidang 2023-2024 di Gedung PRG Polda Bali, Selasa (24/10/2023). Ketua tim…

Selengkapnya

Budi Arie: Penanganan Konten Judi Online Butuh Komitmen Serius

JAKARTA,MENITINI.COM-Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi pada awal Oktober 2023 memberikan peringatan keras kepada penyelenggara platform Meta untuk segera membersihkan segala macam bentuk konten yang mendukung, memfasilitasi, dan/atau mempromosikan aktivitas judi online atau judi slot. “Langkah gerak cepat Meta menindaklanjuti teguran keras Kominfo menunjukkan komitmen serius semua pihak,” tegasnya dalam Konferensi Pers Perkembangan Penanganan…

Selengkapnya

Pemerintah Terus Bersihkan Judi Online dari Ruang Digital

JAKARTA,MENITINI.COM-Pemerintah terus mengupayakan pemberantasan praktik judi online di Tanah Air. Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo), Budi Arie Setiadi, mengatakan bahwa Presiden Joko Widodo secara tegas memberi arahan agar judi online diberantas karena merugikan rakyat kecil. “(Arahan Presiden) judi online harus terus diberantas karena merugikan rakyat kecil,” ujar Menkominfo dalam keterangannya di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta,…

Selengkapnya
Kapolres dan Stafnya di Mapolres Kepulauan Aru.

Operasi Pekat, Penjual Togel dan Pemilik 434 Liter Miras Ditangkap

DOBO, MENITINI.COM – Polres Kepulauan Aru meringkus Seorang Ibu Rumah Tangga yang merupakan penjual toto gelap (Togel) Online dalam Operasi Penyakit Masyarakat (Pekat) pada Rabu, 23 Agustus 2022 lalu. Kapolres Kepulauan Aru, AKBP Dwi Bactiar Rivai mengatakan, warga yang diringkus itu merupakan Ibu Rumah Tangga dengan Barang Bukti berupa uang tunai pecahan Rp100.000 sebanyak 10…

Selengkapnya