Lima Orang Tewas Dalam Tabrakan Pesawat di Jepang

kecelakaan-pesawat-di-jepang
Foto: Net)

MENITINI.COM- Sebanyak lima orang penumpang pesawat penjaga pantai tewas dalam peristiwa tabrakan dengan pesawat Japan Air Laine (JAL) di andasan pacu bandara Haneda di Tokyo, Jepang, Selasa sore (2/1/2024).

JAL Airbus dilalap api saat mendarat setelah bertabrakan dengan pesawat kecil penjaga pantai. Seluruh penumpang yang berjumlah 379 dan 12 awak pesawat selamat dari bencana tersebut. Sementara 5 orang di pesawat penjaga pantai tewas dalam kecelakaan itu.

Pesawat kecil penjaga pantai tersebut sedang dalam perjalanan untuk mengantarkan bantuan kepada korban gempa bumi Jepang di semenanjung Nota. Tak lama setelah jet penumpang dievakuasi, pesawat itu dilalap api. Pihak berwenang telah memulai penyelidikan mendesak mengenai bagaimana kedua pesawat itu bertabrakan.

BACA JUGA:  Putin Serukan Pasukan Ukraina di Kursk untuk Menyerah di Tengah Upaya Gencatan Senjata

Sumber: BBC News

BERITA TERKINI

Indeks>>

PT. BADU GRAFIKA MANDIRI

Jalan Gatot Subroto 2 No. 11 A, Banjar Lumbung Sari, Desa Dangin Puri Kaja, Kecamatan Denpasar Utara

Ikuti Kami