logo-menitini

Jelang Perombakan Kabinet, Jokowi Bertemu Ketum Parpol Koalisi

Presiden menerima kehadiran para ketua umum parpol tersebut jelang pelantikan sejumlah menteri dan wakil menteri di Istana Kepresidenan Jakarta, pada Rabu, 15 Juni 2022. (Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr)
Presiden menerima kehadiran para ketua umum parpol tersebut jelang pelantikan sejumlah menteri dan wakil menteri di Istana Kepresidenan Jakarta, pada Rabu, 15 Juni 2022. (Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr)

Pertemuan berlangsung hangat dan dalam suasana penuh keakraban. Presiden Jokowi dan para ketua umum parpol pun berbincang-bincang, diselingi tawa.

“Sekali-kali kita makan di sini,” ucap Presiden.

“Tempatnya bagus, Pak, lebih modern (desainnya),” ujar Airlangga.

Presiden Jokowi mengundang para ketua umum partai politik menjelang perombakan atau reshuffle kabinet. Siang ini (15/6), Presiden Jokowi akan melantik sejumlah menteri dan wakil menteri pada Kabinet Indonesia Maju sisa masa jabatan 2019-2024.

BACA JUGA:  Presiden Prabowo Resmikan RDMP Balikpapan, Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Sumber: BPMI Setpres

Iklan

BERITA TERKINI

OLAHRAGA

PERISTIWA

NASIONAL

DAERAH

HUKUM

POLITIK

LINGKUNGAN

Di Balik Foto

BERITA TERKINI

Indeks>>