Arus Mudik H-4 Lebaran di Pelabuhan Gilimanuk

NEGARA,MENITINI.COM-Arus mudik H-4 Lebaran Idul Fitri 2022 di Pelabuhan Gilimanuk mulai meningkat, Kamis (28/04/2022), baik kendaraan roda dua maupun kendaraan roda empat. Sejumlah kendaraan pemudik antre untuk masuk ke kapal feri yang akan menyeberang ke Pelabuhan Ketapang Banyuwangi. Pelabuhan Gilimanuk Bali terus dipadati ribuan kendaraan pemudik, sementara puncak arus mudik di pelabuhan tersebut diprediksi terjadi pada 29-30 April 2022.

Sumber: Antaranews.com, dan sumber lain

Editor: Ton

BACA JUGA:  Badung Masuk Program Percontohan Kabupaten Antikorupsi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *