Kemenparekraf Dukung ASITA Run 2024, jadi Inspirasi untuk Hadirkan Event Daya Tarik Wisata

DENPASAR,MENITINI.COM-Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) mendukung penuh pelaksanaan ASITA Run 2024 yang akan digelar Minggu, (21/4/2024) di Lapangan Renon Denpasar, Bali. Adyatama Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif Ahli Utama Kemenparekraf/Baparekraf, Nia Niscaya dalam “The Weekly Brief With Sandi Uno” di Gedung Sapta Pesona, Jakarta, Senin (16/4/2024) mengatakan event yang diinisiasi oleh…

Selengkapnya

Libur Lebaran 2024, Pariwisata Bali Panen Rupiah

BADUNG,MENITINI.COM- Libur panjang Lebaran 2024 memicu lonjakan kunjungan wisatawan di sejumlah daya tarik wisata (DTW) di Badung. Dua diantaranya yakni, Pantai Pandawa dan Waterblow Nusa Dua. Sesuai karakter libur nasional, kebanyakan wisatawan yang berkunjung merupakan wisatawan domestik. Dari catatan pengelola Pantai Pandawa, kunjungan wisata dari tanggal 10-13 April 2024 mencapai 38 ribu orang. Sementara di…

Selengkapnya

Pergerakan Penumpang di Bandara Terus Meningkat, Bulan Februari 3,5 Juta Penumpang

MANGUPURA,MENITINI.COM – Sektor pariwisata di Pulau Bali terus meningkat pasca pandemi Covid-19. Dari catatan PT Angkasa Pura I Bandara Internasional Ngurah Rai, pergerakan penumpang hingga bulan Februari 2024 meningkat 21 persen dibandingkan periode yang sama tahun 2023. General Manager Bandara Internasional Ngurah Rai, Handy Heryudhitiawan mencatat terjadi peningkatan pelayanan penumpang di tahun 2024. Hingga bulan Februari…

Selengkapnya

Empat Tren Pariwisata 2024, Bleisure Diprediksi akan Terus Tumbuh

MENITINI.COM-Pascapandemi COVID-19, tren pariwisata terus mengalami perubahan dan pergeseran. Kabar baiknya, tren pariwisata 2024 dipercaya menjadi momentum kebangkitan bagi seluruh sektor pariwisata. Kalau sebelumnya wisatawan fokus pada susunan itinerary yang padat, tahun ini justru sebaliknya. Bisa dibilang, tren pariwisata 2024 akan cenderung membuat wisatawan memilih melakukan perjalanan yang mindful, berkesan dan penuh makna, serta berkualitas….

Selengkapnya

Gaet  Kunjungan Wisatawan The Nusa Dua Gelar Festival Februari Semarak Cinta

NUSA DUA MENITINI.COM – Untuk menarik minat wisatawan menginap dan lebih banyak berwisata di kawasan The Nusa Dua, ITDC menghadirkan acara Festival Februari Semarak Cinta.   Acara yang akan digelar pada tanggal 25 Februari 2024 di Sidewalk (leher Pulau Peninsula dan Pulau Nusa Dharma) kawasan The Nusa Dua ini menggandeng Yayasan Tri Hita Karana, Yayasan Bhakti Nusantara,…

Selengkapnya

Segera Ditender, Penataan Kota Tua Pantai Ampenan, Anggarannya Rp 4,5 Miliar

MATARAM, MENITINI.COM – Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) RI, resmi mengucurkan dana senilai Rp 4,5 miliar untuk penataan atau revitalisasi kawasan Pantai Ampenan.  Untuk itu, pemerintah kota (Pemkot) Mataram kini terus mematangkan persiapan untuk melakukan tender dalam rangka revitalisasi objek wisata yang menjadi destinasi unggulan di ibukota provinsi NTB tersebut.  Wali Kota Mataram H. Mohan…

Selengkapnya

Angela Tanoesoedibjo Dorong Peningkatan Kualitas Tata Kelola Destinasi Wisata dan Ekraf di Sidoarjo

SIDOARJO,MENITINI.COM-Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Wakil Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Wamenparekraf/Wakabaparekraf) Angela Tanoesoedibjo mendorong peningkatan dan penguatan kualitas tata kelola destinasi wisata dan produk ekonomi kreatif (ekraf) di Sidoarjo, Jawa Timur. Wamenparekraf dalam acara “Bimbingan Teknis Peningkatan Kualitas Tata Kelola Destinasi Pariwisata dan Produk Ekraf Kabupaten Sidoarjo” di Hotel Luminor Sidoarjo, Minggu (11/2/2024),…

Selengkapnya

Pelindo Kembangkan Water Taxi di Pelabuhan Benoa

DENPASAR,MENITINI.COM – PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Sub Regional 3 Bali Nusra menginisiasi pengembangan water taxi (taksi di perairan) di area Pelabuhan Benoa. Pengembangan water taxi ini diharapkan meningkatkan potensi wisata lokal dan sekaligus menjadi bentuk pemberdayaan masyarakat sekitar. Rencana pengembangan Water Taxy di Area BMTH Pelabuhan Benoa ini dibahas dalam Forum Group Discussion program Water Taxy…

Selengkapnya

Menparekraf Sampaikan Hasil Kajian Sementara Dampak Kenaikan Pajak Hiburan bagi Sektor Pariwisata

JAKARTA,MENITINI.COM-Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno memaparkan hasil kajian sementara dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) terkait dampak kenaikan pajak hiburan bagi sektor pariwisata. Dalam “The Weekly Brief With Sandi Uno” di Gedung Sapta Pesona, Jakarta Pusat, Senin (5/2/2024), Menparekraf Sandiaga mengatakan…

Selengkapnya

Terkait Pajak Hiburan, Pemkab Badung Rumuskan Instrumen Hukum Untuk Membantu Pelaku Usaha Pariwisata

BADUNG,MENITINI.COM-Kenaikan pajak hiburan tertentu ke angka 40-75 persen, pasca penerapan UU No 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah (HKPD), dianggap terlalu memberatkan oleh para pelaku pariwisata yang memiliki usaha di bidang hiburan. Apalagi di tengah kondisi recovery pariwisata pasca pandemi Covid 19. Di Kabupaten Badung sendiri, sebelumnya pajak hiburan…

Selengkapnya