Kejagung Apresiasi Putusan MK terkait dengan Kewenangan Kejaksaan dalam Penyidikan Tindak Pidana Korupsi

JAKARTA,MENITINI.COM-Kejaksaan Agung RI mengapresiasi Putusan Majelis Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) yang menolak permohonan Sihalolo & Co.Law Firm selaku kuasa hukum Sdr. M Yasin Djamaludin terhadap Uji Konstitusional kewenangan Jaksa melakukan penyidikan khususnya tindak pidana korupsi. Sehingga putusan yang telah dibacakan bersifat Final dan Mengikat sejak di ucapkan sehingga terhadap putusan tersebut tidak dapat diajukan upaya…

Selengkapnya
Kejaksaan Negeri Aceh Timur Terima Dana Denda Subsidair Rp. 1 Milyar Dari Terpidana Abdullah Alias Dullah Bin Zakaria Atas Kasus Narkotika. (Foto: Istimewa)

Kejari Aceh Timur Terima uang Denda Rp1 Miliar dari Terpidana Narkotika

JAKARTA,MENITINI.COM-Kejaksaan Negeri Aceh Timur mengumumkan bahwa telah dilaksanakan penerimaan dana tunai sebesar Rp. 1.000.000.000 (satu milyar rupiah) berdasarkan denda subsidair. Dana tersebut diterima dari terpidana Abdullah alias Dullah bin Zakaria, sesuai dengan putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia. Dalam keterangan tertulisnya, Senin (28/8/2023) Kepala Kejaksaan Aceh Timur Dr. Lukman Hakim, S.H., M.H., mengatakan penerimaan dana ini…

Selengkapnya
Kamhar Lakumani

Partai Demokrat Harapkan MA Tolak PK Moeldoko

JAKARTA,MENITINI.COM– Partai Demokrat mengharapkan Mahkamah Agung (MA) bersikap profesional menolak permohonan peninjauan kembali (PK) yang diajukan oleh Kepala Kantor Staf Presiden (KSP) Moeldoko terhadap kepengurusan Partai Demokrat. “Kami menaruh harapan besar dan berkeyakinan MA akan menangani PK yang diajukan Moeldoko terhadap Partai Demokrat secara adil dan profesional dengan menolaknya. Bukan sekadar tak ada novum baru,…

Selengkapnya
Kantor Pengadilan Klas 1A Denpasar (M-IST)

MA Anulir Putusan Pembatalan Perkawinan Majelis Hakim PN Denpasar

DENPASAR, MENITINI.COM-Majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Denpasar, yang diketuai, Angeliky Handajani Day dengan hakim anggota, Konny Hartanto dan Heriyanti kembali mendapat “tamparan” dari Mahkamah Agung (MA) Hakim di tingkat kasasi menganulir putusan dari majelis hakim ini yang mengabulkan gugatan pembatalan perkawinan yang diajukan, Putu Antara Suryadi terhadap Ni Luh Widiani.  Penggugat Putu Antara Suryadi adalah…

Selengkapnya

Tiga Hakim PN Denpasar Diadukan ke Bawas Mahkamah Agung 

DENPASAR, MENITINI.COM– Tiga hakim Pengadilan Negeri (PN) Denpasar diadukan tim penasihat hukum, Ni Luh Widiani ke Badan Pengawas Mahkamah Agung (Bawas MA). Ketiga hakim yakni majelis hakim yang menyidangkan perkara pidana Ni Luh Widiani dan perkara perdata gugatan pembatalan perkawinan antara Ni Luh Widiani dengan Almarhum (alm), Eddy Susila Suryadi. Ketiga hakim yang dilaporkan adalah…

Selengkapnya