Pemkab Badung Minta Parpol Ajukan Bantuan

BADUNG,MENITINI.COM-Pemerintah Kabupaten Badung dalam hal ini Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) mengharapkan partai politik (Parpol) segera mengajukan Bantuan Keuangan Partai Politik (banpol). pasalnya, dana untuk tahun 2024 itu belum cari lantara belum ada pengajuan. Kepala Kesbangpol Badung, I Nyoman Suendi mengatakan untuk banpol di Badung belum ada yang dicairkan. “Untuk banpol belum cair. Kita…

Selengkapnya
Realisasi Dana Bantuan Parpol

Pemprov Bali Cairkan Rp 16 Miliar untuk Parpol, PDIP Tertinggi, PSI Terendah

DENPASAR, MENITINI Pemerintah Provinsi Bali menjadi pemprov tercepat di Indonesia yang telah merealisasikan atau menyerahkan bantuan keuangan parpol untuk tahun anggaran 2022 kepada tujuh partai politik peraih kursi DPRD Bali dengan nilai total sebesar Rp16,46 miliar. “Berdasarkan informasi yang kami terima dari Kemendagri, selain Bali, belum ada pemprov lain yang mengonfirmasi telah mencairkan bantuan keuangan…

Selengkapnya